Laman

Sabtu, 05 Maret 2011

Mobil Diesel

Motor diesel ditemukan oleh Rudolf Diesel, pada tahun 1872. Dahulu motor diesel menggunakan siklus diesel tapi sekarang ini menggunakan siklus sabathe. Motor diesel mempunyai tekanan kompresi yang tinggi (30-45 kg/cm2) agar temperatur udara yang dikompresikan mencapai 500°C atau lebih.




Tidak ada komentar:

Posting Komentar